Cara Menghaluskan Wajah dengan Bunga Kenanga

Cara Menghaluskan Wajah dengan Bunga Kenanga - Bunga kenanga merupakan bunga yang harum, tanaman bunga ini memiliki tinggi rata-rata mencapai 12 meter.

Seperti artikel sebelumnya dengan cara haluskan wajah dengan wortel, kita sekarang membahas bunga kenanga sebagai obat menghaluskan wajah.
Bunga Kenanga

Tanaman Bunga kenanga bisa juga sebagai tananman pembawa kekuatan yakni untuk menangkal black magic.

Berikut cara mengolah bunga kenanga untuk menghaluskan wajah:

" Sediakan 5 kuntum bunga kenanga, 5 rimpang temu giring, dan 1 buah kulit jeruk purut. Semua bahan tersebut dicuci bersih, setelah bersih tumbuk halus, kemudian peras dan saring. Setelah diperas dan disaring, hasil airnya dioleskan pada wajah dan biarkan beberapa saat lalu dibilas."

Demikian artikel tentang cara menghaluskan wajah dengan bunga kenanga untuk kesehatan wajah, semoga bermanfaat.

Comments

Popular posts from this blog

Arti Mimpi Muka Hitam atau Bernoda Hitam

Manfaat Daun Talas untuk Ternak dan bagi Kesehatan Anda

Arti Mimpi Melihat Gambar Hati Lambang Cinta